Disporapar Kabupaten Kuningan Terima Kunjungan Kerja DPRD Kota Salatiga: Bahas Kolaborasi Strategis di Bidang Olahraga dan Pariwisata

Kuningan, 16 April 2025 – Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Kuningan menerima kunjungan kerja dari rombongan DPRD Kota Salatiga dalam rangka penjajakan kerja sama strategis di bidang olahraga dan pariwisata. Kunjungan ini menjadi momentum penting bagi kedua daerah untuk saling bertukar informasi, strategi pengembangan, dan peluang kolaborasi lintas wilayah. Fokus pada Pengembangan Infrastruktur […]

Pembukaan Turnamen Sepakbola “CIDAHU CUP 2025” oleh DISPORAPAR Kabupaten Kuningan

Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (DISPORAPAR) Kabupaten Kuningan secara resmi membuka turnamen sepakbola “CIDAHU CUP 2025” sebagai ajang pembinaan dan pengembangan bakat sepakbola di daerah. Turnamen ini dibuka secara simbolis oleh Kepala Seksi (KASI) Bidang Olahraga DISPORAPAR dan dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk klub sepakbola peserta, tokoh masyarakat, serta para pecinta olahraga di Kabupaten Kuningan. […]

RAKOR DISPORAPAR dengan Stakeholder Pariwisata Bahas Si Dewi Bangun Pagi

Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (DISPORAPAR) Kabupaten Kuningan mengadakan rapat koordinasi bersama Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) untuk membahas program kerja Si Dewi Bangun Pagi (Aksi Peduli Desa Wisata Untuk Membangun Pariwisata Yang Bersinergi) dalam rangka mendukung program kerja 100 hari Bupati Kuningan. Rapat ini bertujuan untuk memperkuat daya saing Kabupaten Kuningan sebagai destinasi […]

Promosikan Pariwisata Kuningan, DISPORAPAR Jalin Kerja Sama dengan Media Nasional dalam Program I-Pedia TransTV

Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (DISPORAPAR) Kabupaten Kuningan memalui bidang pemasaran  terus berupaya meningkatkan promosi sektor pariwisata daerah. Salah satu langkah strategis yang dilakukan adalah menjalin kerja sama dengan media nasional, khususnya dalam program I-Pedia yang tayang di TransTV. Program ini diharapkan dapat mengenalkan lebih luas daya tarik wisata Kuningan kepada masyarakat Indonesia dan wisatawan […]

Rapat Kerja Disporapar: Membahas Program Kerja 100 Hari Bupati Kuningan, Perubahan Jam Kerja di Bulan Ramadhan, dan Hasil Rakor dengan Bupati.

Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Kuningan menggelar rapat kerja guna membahas berbagai agenda strategis, termasuk program kerja 100 hari Bupati Kuningan, perubahan jam kerja selama bulan Ramadhan, serta hasil rapat koordinasi (rakor) dengan Bupati Kuningan. Rapat ini dihadiri oleh jajaran pimpinan dan staf Disporapar serta pemangku kepentingan terkait. Program Kerja 100 Hari Bupati […]

DISPORAPAR Mendampingi Kunjungan Komisi 2 DPRD Kuningan ke Daya Tarik Wisata Waduk Darma

Komisi 2 DPRD Kabupaten Kuningan melakukan kunjungan kerja ke destinasi wisata Waduk Darma sebagai bagian dari upaya pengembangan sektor pariwisata lokal. Kunjungan ini bertujuan untuk memantau potensi wisata, mengevaluasi infrastruktur yang tersedia, serta menggali peluang kolaborasi antara pemerintah daerah dan masyarakat setempat. Tujuan dan Fokus Kunjungan Dalam kunjungan ini, Komisi 2 DPRD Kuningan memfokuskan perhatian […]

Survei Disporapar: Mengungkap Potensi Daya Tarik Wisata Bumi Perkemahan Desa Singkup

Dalam upaya mengembangkan sektor pariwisata lokal, Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) yang diwakili oleh Sekertaris Dinas, Kepala Bidang Pariwisata dan Kepala Bidang Olahraga melakukan survei untuk menilai potensi daya tarik wisata di Bumi Perkemahan Desa Lamar serta disambut dan di damping langsung oleh Kepala Desa Singkup  (Mas’ud). Kegiatan ini bertujuan untuk mengidentifikasi berbagai aspek […]

Audiensi Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Kuningan dengan Disporapar Kabupaten Kuningan: Membangun Data Akurat untuk Pengembangan Pariwisata, Ekonomi Kreatif, Kepemudaan, dan Olahraga

Kuningan, 11 Februari 2025 — Dalam rangka meningkatkan efektivitas program pembangunan di sektor pariwisata, ekonomi kreatif, kepemudaan, dan olahraga, Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Kuningan mendatangi Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Kuningan bertujuan untuk menggelar audiensi. Pertemuan ini membahas pentingnya pendataan yang akurat dan terintegrasi sebagai dasar dalam perencanaan dan evaluasi kebijakan di […]

Kunjungan Kerja Komisi D DPRD Kabupaten Ponorogo ke Disporapar Kabupaten Kuningan: Sinergi untuk Peningkatan Pariwisata, Ekonomi Kreatif, dan Pengelolaan Infrastruktur Olahraga

Kuningan, 04 Februari 2025 — Komisi D DPRD Kabupaten Ponorogo melaksanakan kunjungan kerja ke Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Kuningan. Kunjungan ini bertujuan untuk mempelajari strategi promosi pariwisata, pemberdayaan ekonomi kreatif (ekraf), serta pengelolaan fasilitas olahraga seperti Gedung Olahraga (GOR) dan stadion. Dalam pertemuan ini, Disporapar Kuningan memaparkan berbagai strategi promosi pariwisata yang […]

Kunjungan DISPORAPAR Kabupaten Subang

Hari Selasa, tanggal 04 Februari 2025 — Dalam upaya memperkuat sektor pariwisata dan ekonomi kreatif (ekraf), Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Subang melaksanakan kunjungan kerja ke Disporapar Kabupaten Kuningan. Kegiatan ini bertujuan untuk bertukar pengalaman dan strategi dalam pengelolaan desa wisata, pemberdayaan pelaku ekraf, serta pemasaran pariwisata yang lebih efektif. Dalam pertemuan ini, […]